DISIPLIN KERJA DIPENGARUHI OLEH LINGKUNGAN KERJA, BUDAYA ORGANISASI DAN KEPEMIMPINAN
Isi Artikel Utama
Abstrak
Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh lingkungan kerja, budaya
organisasi dan kepemimpinan terhadap disiplin kerja pada organisasi perusahaan.
Sampel dalam penelitian ini sebanyak 109 orang responden. Sedangkan pelaksanaan
pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik accidental sampling yaitu
teknik pengambilan sampel secara kebetulan kepada responden / pegawai Teknik analisis
data menggunakan regresi berganda.
Hasil pengujian statistik diperolurreh kesimpulan bahwa Terdapat pengaruh yang
positif dan signifikan Lingkungan kerja terhadap Disiplin kerja artinya semakin baik
lingkungan kerja karyawan maka akan semakin baik pula disiplin kerja. Sebaliknya, semakin
buruk lingkungan kerja maka akan semakin buruk disiplin kerja karyawan. Terdapat
pengaruh yang positif dan signifikan Budaya organisasi terhadap Disiplin kerja, artinya
semakin baik budaya organisasi karyawan maka akan semakin meningkatkan disiplin kerja.
Sebaliknya, semakin buruk budaya organisasi karyawan maka akan semakin menurunkan
disiplin kerja karyawan. Dan Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan Kepemimpinan
terhadap Disiplin kerja, artinya semakin baik kepemimpinan di perusahaan maka akan
semakin meningkatkan disiplin kerja. Sebaliknya, semakin buruk kepemimpinan di instansi
atau perusahaan maka akan semakin menurunkan disiplin kerja
Rincian Artikel
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Referensi
Aditya, & Nugraheni. (2014). Pengaruh Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Budaya Organisasi Sebagai Variabel Moderating (Studi Pad Apt. Randugarut Plastic Indonesia). Jurnal Studi Manajemen & Organisasi, hal. 153-164.
Akdon, & Riduwan. (2010). Rumus dan Data Dalam Analisis Statistika. Bandung: Penerbit Alfabeta.
Ardana. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia . Yogyakarta: Penerbit PT. Graha Ilmu.
Arikunto, S. (2016). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.
Armawan, P. A., & Suana, I. W. (2019). Pengaruh Budaya Organisasi, Gaya Kepemimpinan, Dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Disiplin Kerja Karyawan . E-Jurnal Manajemen Vol. 8 No. 8 .
Armstrong, M. (2014). A Handbook of Human Resource Management Practice Edition. London: Kogan Page.
Astarman. (2019). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Motivasi Kerja Terhadap Disiplin Kerja Pegawai Pada Perusahaan Daerah Kabupaten Indragiri Hulu . Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. VIII No. 01 .
Dessler, G. (2017). Manajemen Personalia. Terjemahan Agus Darma . Jakarta: Penerbit Erlangga.
Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate . Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hasibuan, M. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Bumi Aksara.
Ismanto, F. (2020). ANALISIS PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN DUKUNGAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI. Anindyaguna Ekonobisnis : Jurnal Ekonomi Dan Bisnis STIE Anindyaguna, 2(1), 92-102. https://doi.org/10.0593/jae.v2i1.11
Lukito, & Alriani. (2018). Pengaruh Beban Kerja, Lingkungan Kerja, Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Sinarmas Distribusi Nusantara Semarang. Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi.
Mardiana. (2005). Manajemen Produksi . Jakarta : Penerbit Badan Penerbit IPWI.
Mathis, R., & Jackson. (2017). Organization Behavior (Perilaku Organisasi) Edisi 9. New Jersey USA: Prentice-Hall International Inc.
Minarsih, M. M. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Lingkungan Kerja Dan Kompensasi Terhadap Disiplin Dan Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Karyawan CV. Premier Semarang). Jurnal Penelitian Universitas Pandanaran Semarang.
Nawawi, H. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia . Yogyakarta : Gajah Mada University Fress.
Nitisemito, A. (2014). Manajemen Personalia: Manajemen sumber Daya Manusia . Jakarta : Ghalia Indonesia.
Pribadi, M. L., & Herlena, B. (2016). Peran Budaya Organisasi terhadap Disiplin Kerja Karyawan Direktorat Produksi PT Krakatau Steel (Persero) Tbk Cilegon . Jurnal Ilmiah Psikologi Psympathic Vol. 3 No. 2 tahun 2016.
Robbins, S. (2016). Perilaku Organisasi . Yogyakarta: PT. Indeks Kelompok Gramedia.
Schein. (2014). Organizational Culture and Leadership, (Edisi Kelima) . San Fransisco : Jossey Bass Publisher.
Sentosa, B., Fauziah, N., & Mas’adah, T. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Lingkungan Kerja Terhadap Disiplin Kerja Pegawai Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro . Jurnal Riset Entrepreneurship Vol. 2 No. 1 tahun 2019.
Siagian, S. P. (2014). Sistem Informasi Manajemen . Jakarta : PT. Bumi Aksara.
Simamora, H. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia . Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Sinungan, M. (2014). Produktivitas : Apa dan Bagaimana . Jakarta : Bumi Aksara.
Slamet, A. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia . Semarang : UNNES PRESS.
Sulistyaningsih, S. (2020). Strategi Peningkatan Produktivitas Kerja Melalui Gaya Kepemimpinan, Kompensasi Dan Motivasi Kerja Pada PT. Mas Sumbiri Semarang. Anindyaguna Ekonobisnis : Jurnal Ekonomi Dan Bisnis STIE Anindyaguna, 2(2), 145- 157. Diambil dari http://jurnal.stieanindyaguna.ac.id/index.php/ /article/view/24
Sugiantara, I. W., & Ardana, I. K. (2019). Pengaruh Kepemimpinan, Hubungan Kerja Dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Disiplin Kerja Karyawan. E-Jurnal Manajemen Vol. 8 No. 7 .
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Administrasi . Bandung: CV Alfabeta.
Syahyuni, D. (2018). Hubungan Antara Budaya Organisasi Dengan Disiplin Kerja Pada Badan Kepegawaian Negara Jakarta . Jurnal Sekretari dan Manajemen Widya Cipta Vol. 2 No. 2.
Tampubolon, M. P. (2012). Perilaku Keorganisasian . Bogor : Ghalia Indonesia.
Umar, H. (2012). Metode Riset Bisnis. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama.