ANALISIS PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN DUKUNGAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI
Isi Artikel Utama
Abstrak
Salah satu tantangan yang dihadapi oleh Negara Indonesia saat ini adalah bagaimana memanfaatkan sumber daya manusia, yang jumlahnya sangat banyak untuk menjadi pendukung potensial pembangunan nasional yang sedang berlangsung. Tujuan yang diharapkan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kepemimpinan dan dukungan terhadap lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai Dinas Bina Marga Provinsi Jawa Tengah. Populasi dalam penelitian ini adalah Dinas Bina Marga provinsi Jawa Tengah, yaitu 241 orang. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan: Ada pengaruh antara kepemimpinan dan dukungan terhadap lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai
Rincian Artikel
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Referensi
Alex S Nitisemito, 1991, Manajemen Personalia, Ghalia Indonesia, Jakarta
Burhan Nurgiantoro, 2000, Statistik Terapan, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta
Harbani Pasolog . 2007. Teori Administrasi Publik . Ghalia Indonesia. Jakarta
Heidjarachman, 1997, Manajemen Pesonalia, BPFE, Yogyakarta
Henry Simamora, 1997, Manajemen Sumber Daya Manusia, BPFE, Yogyakarta
Husein Umar, 2000, Riset Sumber Daya Manusia Dalam Organisasi, PT. Gramedia Pustaka Utara Jakarta
Wahjusumidjo, 1993, Motivasi dan kepemimpinan, Ghalia Indonesia
Kartini Kartono, 1998, Psikologi Sosial Untuk Manajemen Perusahaan dan Industri, Ghalia Indonesia Jakarta
Poerwodarminto, 1986, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Balai Pustaka Jakarta
Soewarno H, 1996, Pengantar Studi Ilmu Administrasi dan Manajemen, Penerbit PT. Toko Gunung Agung, Jakarta
Suad Husnan MBA, 1997, Manajemen Personalia, BPFE, Yogyakarta
Sudjana, 1997 Statistik untuk Ekonomi dan Niaga, Tarsito Bandung
Sukanto H dan T. Hani Handoko, 1990, Organisasi Perusahaan, Teori, Struktur dan Perilaku, BPFE, Yogyakarta